Selasa, 21 Maret 2017

Undang - Undang Kesehatan



Pengertian Undang - Undang Kesehatan



v  UNDANG - UNDANG KESEHATAN
Perundang-undangan K3 ialah salah satu alat kerja yang penting bagi para Ahli K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) guna menerapkan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) di tempat kerja. Kumpulan perundang-undangan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Republik Indonesia.

v  Dalam Undang - undang yang di maksud dengan :
  1. Kesehatan adalah keadaan sejahterah dari badan jiwa dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis
  2. Upaya Keshatan adalah memelihara dan meningkatkan kesehatan yang di lakkan oleh pemerintah dan masyarakat
  3. Tenaga Kesehatan adalah setiap orang yang mengabdikan diri di bidang kesehatan serta memiliki pengetahuan dan keterampilan
  4. Sarana kesehatan adalah tempat yang di gunakan untuk menyelenggarakan upaya keehatan
  5. Implan adalah bahan obat yang di masukan ke dalam jaringan tubuh untuk tujuan pemeliharaan kesehatan
  6. Pengobatan tradisionan adalah pengobatan atau perawatannya dengan cara mengacu pada pengalaman dan turun - temurun di masyarakat
  7. Sediaan Farmasi adalah obat, Bahan obat, obat traditional dan kosmetika
  8. Obat traditional adalah Bahan yang merupakan bahan dari tumbuh -tumbuhan, hewan atau mineral yang terbuat dari bahan Alami
  9. Alat kesehatan adalah instrumen, apratus, mesin, implan yang tidak mengandung obat dan di gunakan untuk mendiagnosis, menyembuhkan dan meringankan penyakit,merawat orang sakit.
  10. Zat adiktif adalah bahan yang penggunaannya dapat menimbulkan ket5ergantungan psiskis
  11. Pekerjaaan ke farmasian adalah pembuatan termasuk pengendalian mutu sediaan farmasi , pengamanan pengadaan, penyimpanan dan distribusi obat, pengelolaan obat, pelayanan obat atas resep dokter, pelayanan informasi obat serta pengembangan obat dan obat traditional
  12. Perbekalan kesehatan adalah semua bahan dan peralatan yang di perlukan untuk menyelenggarakan upaya kesehatan

0 komentar:

Posting Komentar

Ilmu Kesehatan Masyarakat

  Undang-Undang K3 Undang-Undang Uap Tahun 1930 (Stoom Ordonnantie). Undang-Undang No 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerj...

Cari Blog Ini

Translate